Cara Merawat Wajah Dengan Menyegarkan Kulit

Posted by Unknown on 10.16

Merawat Wajah - Cara Merawat Wajah Dengan Menyegarkan dan Melembabkan Kulit 

Menyegarkan dan Melembabkan Kulit Wajah senpanjang hari adalah suatu Cara Merawat Wajah yang baik dan benar secara alami. Memiliki wajah putih, bersih, halus, mulus dan berseri sepanjang hari adalah impian banyak orang.

Cara Merawat Wajah Dengan Menyegarkan dan Melembabkan Kulit

Berikut Tips Cara Merawat Wajah Dengan Menyegarkan dan Melembabkan Kulit :

1 . Bukalah pori-pori wajah anda dengan uap dan masker, selanjutnya gunakan penyegar wajah. Cukup percikan sedikit penyegar di wajah dan biarkan meresap, lalu oleskan sisa-sisa dengan kain pelembab atau handuk.Penyegar wajah berfungsi untuk menutup pori-pori kulit wajah yang telah di buka dengan penyegar wajah guna untuk membantu supaya kulit wajah akan terlihat cerah, bersih dan awet muda kelihatanya.

Penyegar tersebut dapat di buat sendiri dengan salah satu bahan seperti;

- Air dingin biasa yang bersih
- Sari bunga with hazil
- Air mawar
- 1 sendot cuka sari apel dan di campur dengan 1 sedot teh air dingin

2 . Melembabkan kulit wajah

Pakailah pelembat yang di jual di pasaran atau dengan pelembab buatan sendiri untuk menyelesaikan perawatan wajah. Pelembat tersebut berfungsi mencegah kulit wajah dari kekeringan. Ada bahannya dapat pilih satu dari;

- Kulit normal, bisa pakai minyak zaitun
- Kulit kering, bisa pakai minyak kelapa
- Kulit berminyak,bisa pakai lidah buaya

3. Tunggu beberapa jam sebelum memakai riasan pada wajah

Ini guna mencegah kulit halus dan terasa sensitip dari pengelupsan dan penguapan pada kulit wajah.

Demikianlan Tips Cara Merawat Wajah Dengan Menyegarkan dan Melembabkan Kulit, semoga bermanfaat.


Merawat Wajah
Cara Merawat WajahUpdated: 10.16

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.
CB